Dana Internal Masih jadi Sumber Utama Pembiayaan Properti di Indonesia

Jakarta – Bank Indonesia mengungkapkan pembiayaan utama properti residensial masih menggunakan dana internal. Hal ini dilakukan untuk pengembangan properti tersebut.

Pada triwulan II 2019, rata-rata penggunaan dana internal pada pengembangan pembangunan properti residensial sebesar 60,57%. Kemudian, dari pinjaman perbankan sebesar 27,54% dan pembayaran dari konsumen sebesar 9,80%.

Berdasarkan komposisi dana internal, porsi terbesar berasal dari laba ditahan sebesar 58,9% dan modal disetor sebesar 37,0%.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Indeks Wall Street Rontok, Reli Nvidia Lenyap

BRIEF.ID – Indek  Wall Street di New York, Amerika...

IHSG Diprediksi Berpotensi Melemah

BRIEF.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG), pada perdagangan...

BI: Neraca Pembayaran Indonesia  Triwulan III – 2025  Defisit US$ 6,4 Miliar

BRIEF.ID – Bank Indonesia (BI) melaporkan bahwa kinerja Neraca...

Indonesia Swasembada Beras, Mulai 1 Januari 2026

BRIEF.ID – Menteri Pertanian (Mentan) Amran Sulaiman optimistis Indonesia...