Presiden Jokowi Resmikan Pembukaan IFFINA 2023, Hari Ini

BRIEF.ID – Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan pembukaan Peresmian Pembukaan Pameran Indonesian Furniture Industry And Handicraft Association (IFFINA) Tahun 2023.

Pameran bertaraf internasional yang sempat vakum selama 5 tahun digelar di ICE BSD City Tangerang, Banten, pada 14-17 September 2023.

Pameran yang diselenggarakan Asosiasi Industri Permebelan dan Kerajinan Indonesia (ASMINDO) diharapkan dapat memperluas pemasaran produk mebel dan kerajinan Indonesia.

Kontribusi industri mebel dan kerajinan kepada Produk Domestik Bruto (PDB) terus tumbuh sejak enam tahun terakhir, di mana pada tahun 2021 nilainya sebesar Rp 29 triliun.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Usut Korupsi Tata Kelola Perkebunan dan Sawit, Kejagung Geledah Rumah Pribadi eks Menteri Siti Nurbaya

BRIEF.ID - Kejaksaan Agung menggeledah rumah pribadi mantan Menteri...

Ketua Dewan Komisioner OJK Mahendra Siregar Mengundurkan Diri

BRIEF.ID – Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK)...

Kejagung Belum Berencana Panggil Jokowi di Sidang Kasus Tata Kelola Minyak Mentah

BRIEF.ID - Kejaksaan Agung memberikan respons terkait usulan untuk...

Langkah Doris Tan Pimpin Transisi Bahan Bakar Jet Hijau di Shell

BRIEF.ID – Dekarbonisasi adalah syarat mutlak bagi pertumbuhan industri...