Presiden dan Ibu Iriana Berbelanja di Pasar Petanahan Kebumen

BRIEF.ID – Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo meninjau Pasar Petanahan, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa Tengah, pada Kamis (9/3/2023).

Ibu Iriana  terlihat berinteraksi  antusiasi menemui para pedagang. Bahkan, ia berinteraksi dengan para pedagang untuk menanyakan harga bahan pangan.  Ibu Iriana juga menyempatkan membeli beberapa jenis rempah-rempah yang dijual  pedagang.

Tidak hanya itu, saat di Pasar Petanahan, Ibu Iriana juga membagikan bingkisan dan buku kepada anak-anak.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

IHSG Melaju Menuju Level 8.300, Saham Konglomerat Aktif Diborong

BRIEF.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa...

Rupiah Anjlok ke Level Rp16.700 per Dolar AS Imbas Penurunan Surplus Neraca Perdagangan

BRIEF.ID - Nilai tukar (kurs) rupiah anjlok ke level...

Harga Emas Antam Naik Rp8.000 Hari Ini, Investor Respons Positif Inflasi yang Terjaga

BRIEF.ID - Harga emas batangan PT Aneka Tambang Tbk...

IHSG Dibuka Menguat

BRIEF.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan...