Pramono dan Rano Karno Temui JK

BRIEF.ID – Bakal calon gubernur dan calon wakil gubernur Jakarta, Pramono Anung dan Rano Karno menemui Wakil Presiden ke-10 dan 12, Jusuf Kalla (JK) di Kawasan Brawijaya, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin (9/9/2024).

Kedatangan Pramono dan Rano disambut langsung JK.

“Mas Pram,” kata JK sambil mengajaknya memasuki kediamannya.

Sambil memasuki kediamannya, JK meminta wartawan yang hadir bersabar, nanti akan disampaikan keterangan pers usai pertemuan.

Pada pertemuan itu, JK didampingi mantan Menkumham Hamid Awaluddin dan Sofjan Wanandi.

Pada Pilkada Jakarta 2024, Pramono Anung yang berpasangan dengan Rano Karno diusung PDI Perjuangan.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Trump Ancam Terapkan Tarif Impor 10% untuk 8 Negara Eropa yang Menentang AS Kendalikan Greenland

BRIEF.ID - Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trum, mengancam...

Ketegangan Geopolitik Meluas, Bank Dunia: Bakal Terjadi Ledakan Utang Negara

BRIEF.ID - World Bank atau Bank Dunia memprediksi bakal...

Kebijakan Perdagangan Trump Membuka Peluang Tiongkok di Kanada

BRIEF.ID - Mitra dagang utama Amerika Serikat (AS), Kanada...

Menentang Kendali AS di Greenland, Trump Berlakukan Kenaikan Tarif 10% Kepada 8 Negara Eropa  

BRIEF.ID –  Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan...