PDB Indonesia Tempati Posisi ke – 7 di Dunia

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia saat ini menunjukkan kemajuan yang signifikan. Hal ini dapat terlihat dari hasil PDB yang tinggi.

Menurut data IMF, Indonesia menempati PDB peringkat ke 7 di Dunia setelah Rusia. Dengan besaran jumlah PDB US$ 3,55 (hampir Rp4 ribu triliun) dan proyeksi pertumbuhan ekonomi 5,2%.

Sedangkan negara – negara di bawah Indonesia yaitu Brazil dengan jumlah PDB US$3,49 , Britania Raya yaitu US$3,37 , dan Prancis US$3,04.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Bursa Malaysia Siap Terima Dana Asing yang Keluar dari BEI Imbas Pembekuan MSCI

BRIEF.ID - Bursa Malaysia dinilai siap menerima dana asing...

Pandu Sjahrir: Kesehatan Pasar Modal Penting

BRIEF.ID - Chief Investment Officer (CIO) Badan Pengelola Investasi...

Susul MSCI, Goldman Sachs dan UBS Pangkas Rating Saham Indonesia

BRIEF.ID - Sejumlah lembaga keuangan dan investasi global menyusul...

Kinerja MEDC Diprediksi Meningkat

BRIEF.ID – PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) menargetkan produksi...