Presiden Jokowi Mengucapkan Selamat Hari Perawat Nasional

BRIEF.ID – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan selamat hari perawat nasional.

Ucapan itu diunggah Presiden Jokowi melalui akun media sosial Twitter @jokowi, pada Jumat (17/3/2023).

“Mereka tidak datang sekadar memberi senyum yang tulus, sikap sabar, atau menularkan semangat. Mereka hadir memberi pelayanan profesional yang membangunkan harapan,” kata Presiden Jokowi.

Presiden Jokowi juga mengapresiasi jasa-jasa para perawat yang senantiasa bekerja keras untuk membuat dunia menjadi tempat yang lebih baik.

“Para perawat Indonesia telah membuat dunia menjadi tempat yang lebih baik bagi setiap orang yang membutuhkan,” kata Presiden Jokowi.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Kejagung Belum Berencana Panggil Jokowi di Sidang Kasus Tata Kelola Minyak Mentah

BRIEF.ID - Kejaksaan Agung memberikan respons terkait usulan untuk...

Langkah Doris Tan Pimpin Transisi Bahan Bakar Jet Hijau di Shell

BRIEF.ID – Dekarbonisasi adalah syarat mutlak bagi pertumbuhan industri...

Menkeu: Pengunduran Diri Dirut BEI Untungkan Pemerintah

BRIEF.ID – Menteri Keuangan (Menkeu) Purbaya Yudhi Sadewa mengungkapkan,...

Menkeu Ungkap Kesalahan Fatal Dirut BEI Iman Rachman

BRIEF.ID - Menteri Keuangan (Menkeu)  Purbaya Yudhi Sadewa menilai...