Ganjar Pranowo Dorong Peningkatan Riset

BRIEF.ID – Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Ganjar Pranowo mendorong peningkatan riset dan menyiapkan kekuatan farmakologi dari dalam negeri.

Riset perlu dilakukan para apoteker untuk mengantisipasi perkembangan penyakit pada masa depan.

“Mesti riset terus-menerus. Ini momentum para apoteker untuk melakukan riset, berkolaborasi, dan mengantisipasi perubahan dunia, khususnya soal disease,” kata Ganjar, seusai pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) dan Pertemuan Ilmiah Tahunan (PIT) Tahun 2023 Ikatan Apoteker Indonesia, di Hotel Grand Mercure, Solo Baru, Sukoharjo, Kamis (24/8/2023).

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Pemerintah Korsel Distribusikan Bantuan Tunai, Mulai 21 Juli 2025

BRIEF.ID - Pemerintah Korea Selatan (Korsel) akan  mendistribusikan bantuan...

PSSI Tunjuk Frank van Kempen Sebagai Pelatih Timnas U-20  

BRIEF.ID - PSSI resmi menunjuk Frank van Kempen sebagai...

Singapura Sanksi 9 Perusahaan Keuangan Global Terkait Kasus Pencucian Uang, Nilainya Rp445 Miliar

BRIEF.ID - Otoritas Moneter Singapura (MAS) menjatuhkan sanksi senilai...

Kemenag Gandeng BAZNAS dan LAZ Salurkan Dua Juta Paket Bingkisan

BRIEF.ID - Kementerian Agama (Kemenag) menggandeng Badan Amil Zakat...