Cuaca di Jakarta Hari Ini, Cerah Berawan

BRIEF.ID – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) cuaca di Jakarta, pada Senin (15/5/2023) pada umumnya cerah berawan dan berawan.

Mengutip laman resmi BMKG, disebutkan bahwa pada Senin (15/5/2023) siang cuaca di Jakarta Barat, Jakarta Pusat, Jakarta Utara, dan Kepulauan Seribu cerah berawan.

Sedangkan di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur disebutkan cuacanya berawan.

Pada malam hari, menurut prakiraan BMKG, cuaca di seluruh wilayah Jakarta berawan. Hujan diprakirakan tidak akan turun di Jakarta.

Suhu udara di Jakarta berada di kisaran 26 hingga 34 derajat Celcius dan kelembaban udara antara 60-80%.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Prabowo: Selamat Hari Raya Waisak 2569 BE

BRIEF.ID - Presiden Prabowo Subianto mengucapkan selama hari raya...

Menag: Waisak, Momentum Suci Wujudkan Perdamaian Dunia

BRIEF.ID - Menteri Agama (Menag) Nasaruddin Umar mengucapkan selamat...

Kadispenad Jelaskan Kronologi Peristiwa Ledakan Amunisi Kedaluwarsa

BRIEF.ID - Kepada Dinas Penerangan Angkatan Darat (Kadispenad) Brigjen...

Ledakan Amunisi Kedaluwarsa, TNI AD Benarkan 13 Orang Meninggal Dunia

BRIEF.ID - Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Mayjen TNI...