Ucapkan Selamat Hari Pers, Jokowi Unggah Gambar Wartawan Mewawancarai Kucing Kuning

BRIEF.ID-Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional, 9 Februari 2023. Uniknya, Presiden Jokowi menggunggah gambar wartawan mewancara seekor kucing warna kuning. Kucing itu didampingi seekor kambing berwarna coklat gelap.

“Dua tahun dalam masa pandemi, dua kali pula saya hanya bisa menghadiri perayaan Hari Pers Nasional secara daring. Hari ini, 9 Februari 2023, saya datang ke Medan untuk bersama-sama insan pers tanah air memperingati HPN,” kata Presiden Jokowi yang diunggah melalui akun media sosial Twitter @jokowi, pada Kamis (9/2/2023).

Presiden Jokowi juga mengunggah poster yang menggambarkan berbagai aktivitas insan pers, seperti membaca berita, wawancara, mengadakan konferensi pers, berfoto bersama, makan sop buah.

Di bagian bawah, Presiden Jokowi menuliskan namanya Presiden Joko Widodo. Ia berharap pers Indonesia menjadi pers yang merdeka dan demokrasi bermartabat.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Jumat Agung, Pendeta Sarah: Keselamatan Manusia Datang Melalui  Pengorbanan Yesus

BRIEF.ID – Keselamatan manusia datang melalui penderitaan salib dan...

Mentan Ungkap Ada Pengamat Terlibat Proyek Fiktif Senilai Rp 5 Miliar di Kementan

BRIEF.ID - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengungkapkan...

Trihari Paskah, GPIB “Siloam” Jakarta Barat Gelar Ibadah Kamis Putih

BRIEF.ID - Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB)...

Mantan Ketua KPU Jadi Saksi Kasus Sekjen PDI Perjuangan

BRIEF.ID - Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU), periode 2017–2022...