Tayangan “Wedding Impossible”  Berakhir

BRIEF.ID – Nielsen Korea merilis rating rata-rata drama  “Wedding Impossible” Episode 10 yang disiarkan di stasiun televisi Total Variety Network (TvN),  memperoleh rata-rata rating pemirsa nasional sebesar 2,2%.

Disebutkan, capaian episode terakhir ini mengalami penurunan sekitar 0,9 persen dibandingkan rating episode sebelumnya sebesar 3,1%.

Selain itu, “Nothing Uncovered” yang tayang di KBS2, tidak menayangkan episode baru karena penayangan babak kedua kualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 Asia, yang ditayangkan pada slot penayangan normal drama itu. Nasib serupa juga dialami  “The Midnight Studio.”

Drama yang tayang di stasiun televisi ENA,  juga tidak menayangkan episode baru. Episode baru yang seharusnya ditayangkan, diisi siaran khusus yang menampilkan rekap episode 1 hingga 5 drama.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Uni Eropa Sebut Kebijakan AS Dorong Kenaikan Harga

BRIEF.ID - Uni Eropa atau European Union (EU) merespons...

Menakar Dampak Tarif Impor 32% AS untuk Neraca Perdagangan Indonesia dan IHSG

BRIEF.ID - Pemberlakuan tarif impor terhadap 160 negara, yang...

Kanselir Scholz Kecam Penerapan Tarif Impor AS

BRIEF.ID - Kanselir Jerman Olaf Scholz mengecam keras keputusan...

Penerapan Tarif Resiprokal AS, Indonesia Disarankan Perkuat Perdagangan BRICS

BRIEF.ID – Ekonom Hans Kwee menyarankan Pemerintah Indonesia  memperkuat...