Rosan Optimistis Khofifah Gabung TKN Koalisi Indonesia Maju

BRIEF.ID – Ketua Umum Tim Kampanye Nasional (TKN) Koalisi Indonesia Maju (KIM) Rosan Perkasa Roeslani optimistis Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa akan bergabung sebagai bagian dari tim pemenangan bakal calon presiden (capres)  Prabowo Subianto dan bakal calon wakil presiden (cawapres)  Gibran Rakabuming Raka pada Pilpres 2024.

“Tunggu waktunya, ojo kesusu. Tentunya, saya memahami isi dan hati Ibu Khofifah,” kata Rosan usai pengumuman Struktur Pengurus TKN KIM Prabowo-Gibran di Hotel Grand Kemang, Jakarta Selatan, Senin (6/11/2023).

Rosan meminta masyarakat untuk bersabar, sebab dinamika terus berlangsung. Struktur  Pengurus TKN Prabowo-Gibran akan terus diperbaharui.  

Insya Allah, kami akan selalu mendoakan, mengharapkan yang terbaik. Dan, saya juga meyakini pastinya Ibu Khofifah juga mengharapkan yang terbaik untuk bangsa dan negara ini,” kata Rosan.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Volume Jual Dominan, IHSG Diperkirakan Bergerak Mixed

BRIEF.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan...

Indeks Wall Street Ditutup Melemah

BRIEF.ID - Indeks Wall Street ditutup melemah pada perdagangan...

IHSG Melaju Menuju Level 8.300, Saham Konglomerat Aktif Diborong

BRIEF.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa...

Rupiah Anjlok ke Level Rp16.700 per Dolar AS Imbas Penurunan Surplus Neraca Perdagangan

BRIEF.ID - Nilai tukar (kurs) rupiah anjlok ke level...