Presiden Jokowi Ucapkan Selamat Merayakan Hari Raya Jumat Agung 2023

BRIEF.ID – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengucapkan selamat merayakan Hari Raya Jumat Agung Tahun 2023 kepada umat Kristiani di seluruh Indonesia.

Ucapan itu diunggah Presiden Jokowi melalui media sosial Twitter @jokowi, pada Jumat (7/4/2023).

“Kepada saudara-saudaraku umat Kristiani, selamat merayakan Hari Raya Jumat Agung 2023,” kata Presiden Jokowi.

Gambar yang diunggah Presiden Jokowi terlihat ada lima orang sedang berdoa. Selain itu, ada juga gandum, buah anggur dan burung merpati.

Bagi umat Kristiani, Jumat Agung diperingati sebagai hari peringatan wafatnya Yesus Kristus di Bukit Golgota.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Pergerakan IHSG Diperkirakan Cenderung Melemah

BRIEF.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan pergerakannya...

Pasar Saham AS Alami Kejatuhan

BRIEF.ID - Pasar saham Amerika Serikat (AS) mengalami kejatuhan...

Tahun Depan, Indonesia Produksi Mobil Nasional

BRIEF.ID - Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita menyatakan,...

Menperin Ungkap Kontribusi Industri Air Minum Dalam Kemasan Perkuat Sektor Manufaktur

BRIEF.ID – Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan,...