Lisa BLACKPINK Comeback Solo Lewat “ROCKSTAR”  

BRIEF.ID – Lisa BLACKPINK akhirnya melakukan comeback solo melalui single solo barunya “ROCKSTAR.” Lisa  juga  merilis video musik berdurasi 2 menit 8 detik untuk lagu itu.

Video musik  itu dibuka dengan aksi Lisa yang berdiri seorang diri di tengah jalanan Yaowarat Road, kawasan Chinatown di Bangkok, Thailand.

Alunan musik cadas kemudian menggelegar ketika Lisa mulai melantunkan rap yang sarat nuansa musik dance.

Lisa kemudian terlihat memamerkan kemampuan menari yang penuh energi ketika lagu mencapai chorus. Ia menyuguhkan koreografi atraktif yang diikuti puluhan penari Thailand.

Melalui  video musik “ROCKSTAR,” Lisa menandai perilisan  agensi miliknya.  Lisa memancarkan kepercayaan diri dan karisma sambil menunjukkan keterampilan menarinya yang luar biasa.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Prabowo Tunjuk Bimo Wijayanto dan Djaka Budi Utama Jadi Dirjen Pajak dan Bea Cukai

BRIEF.ID - Presiden Prabowo Subianto menunjuk Bimo Wijayanto  menjadi...

APBN Surplus Rp4,3 Triliun per April 2024 Meski Realisasi Penerimaan dan Belanja Negara Merosot, Ini Penjelasan Menkeu

BRIEF.ID -  Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, menyampaikan...

Pimpinan KPK Dilarang Rangkap Jabatan

BRIEF.ID - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengkaji efektivitas keterlibatan...

Jin BTS Gandeng Shin Sekyung di Video Klip “Don’t Say You Love Me”, Netizen Galau Maksimal

BRIEF.ID - Jin BTS membuat gebrakan dengan mendominasi tangga...