Lagu “2 Baddies” NCT 127 Tembus 100 juta Penayangan  

BRIEF.ID – Kabar gembira datang dari grup vokal pria Korea Selatan, NCT 127.

Grup  yang dibentuk  SM Entertainment menyampaikan bahwa video musik yang menampilkan lagu “2 Baddies”  berhasil melampaui 100 juta penayangan, pada 4 Desember 2023.

“Capaian ini terjadi setelah sekitar satu tahun, dua bulan, 19 hari, dan lima jam sejak dirilis pada 15 September 2022, pukul 6 sore waktu Korea,” demikian dilaporkan Soompi.com, Selasa (5/12/2023).  

Lagu “2 Baddies” adalah video musik ketiga NCT 127 yang mencapai 100 juta penayangan setelah “Cherry Bomb” dan “Kick It.” Dan, ini merupakan video musik NCT ke-12 secara keseluruhan yang mencapai prestasi ini.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

IHSG Diperkirakan Bergerak Fluktuatif

BRIEF.ID – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan...

Bikin Geger, Zohran Mamdani Jadi Wali Kota New York Muslim Pertama

BRIEF.ID - Zohran Mamdani, politisi muda Amerika Serikat (AS)...

Kemenangan Bersejarah: Zohran Mamdani Pimpin New York sebagai Wali Kota Baru

BRIEF. ID - Pada 4 November 2025, Zohran Mamdani...

Hari Ini, KPK Putuskan Status Hukum Gubernur Riau Abdul Wahid

BRIEF.ID - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) akan memutuskan status...