HUT ke-496 Kota Jakarta, Tersedia Tempat Wisata Gratis

BRIEF.ID – Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) menyampaikan bahwa terdapat sejumlah tempat wisata gratis yang dapat dikunjungi masyarakat dalam rangka hari ulang tahun (HUT) ke-496 Kota Jakarta.

“Dalam rangka HUT Jakarta yang ke-496, ada tempat wisata gratis yang bisa kamu kunjungi. Yuk, dicatat tanggalnya. Jangan lewatkan kesempatan ini bersama teman, pasangan, atau keluarga ya,” demikian pernyataan tertulis LPS, yang diunggah melalui media sosial Twitter @Lps_idic, Kamis (22/6/2023).

Disebutkan, tempat wisata gratis yang dapat dikunjungi adalah Lapangan Banteng, Monas Week, dan Taman Impian Jaya Ancol.

“Taman Impian Jaya Ancol menggratiskan biaya masuk kawasan Ancol, 21-22 Juni 2023. Tiket gratis berlaku pada pukul 23.00 – 17.00 WIB. Syarat dan ketentuan lebih lanjut dapat mengecek website atau media sosial Ancol ya,” bunyi pernyataan resmi LPS.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Indonesia Dorong Emas Jadi Pilar Baru Ekonomi Setelah CPO dan Nikel

BRIEF.ID - Indonesia kini mendorong emas menjadi pilar baru...

Indonesia Diprediksi Jadi Bright Spot Emerging Market di 2026

BRIEF.ID - Indonesia diprediksi menjadi bright spot emerging market...

Polri Mulai Terapkan KUHP dan KUHAP Baru

BRIEF.ID - Polri memastikan akan terapkan KUHP dan KUHAP...

Prediksi Ekonomi Dunia Tahun 2026 Versi The Economist dan WEF, Tahun Transisi Penuh Disrupsi

BRIEF.ID - Tahun 2026 dinilai menjadi tahun transisi penuh...