Hari Pendidikan Nasional 2024, Arsjad Rasjid: Kobarkan Semangat Belajar

BRIEF.ID – Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Arsjad Rasjid memotivasi semangat belajar seluruh elemen bangsa untuk memajukan keilmuan dan memperkuat akses pendidikan berkualitas di Indonesia.

“Semoga semangat belajar terus berkobar untuk memajukan keilmuan dan memperkuat akses pendidikan yang berkualitas bagi setiap anak di Indonesia,” kata Arsjad melalui platform media social “X” @ArsjadRasjid, yang dipantau di Jakarta, Kamis (2/5/2024).

Arsjad juga secara khusus mengucapkan selamat Hari Pendidikan Nasional, 2 Mei 2024 kepada seluruh elemen bangsa.

“Selamat Hari Pendidikan Nasional,” kata Arsjad.

Setiap tanggal 2 Mei diperingati sebagai Hari Pendidikan Nasional. Tanggal itu dipilih sesuai  lahir Bapak Pendidikan Nasional, Ki Hajar Dewantara atas perannya mendirikan Taman Siswa dan merumuskan filosofi pendidikan.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Kemendagri Fokus Kendalikan Komoditas Pangan untuk Jaga Inflasi

BRIEF.ID — Pemerintah kian memperketat sabuk pengawasan terhadap volatilitas...

MSCI, Tolok Ukur Kinerja Investasi

BRIEF.ID –Morgan Stanley Capital International (MSCI), dikenal sebagai lembaga...

Diplomasi di Lapangan Hijau: Ternyata Ini Alasan Ahok Pilih Golf

BRIEF.ID – Ada pemandangan menarik dalam sidang lanjutan kasus...

IHSG Anjlok Hingga 7% Gara-Gara MSCI Bekukan Indeks Saham Indonesia

BRIEF.ID - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok hingga...