Album “With YOU-th” Twice Pecahkan Rekor Penjualan

BRIEF.ID – Hanya dibutuhkan waktu sehari bagi Twice untuk memecahkan rekor penjualan, pada pekan pertama melalui rilis terbaru.

Twice adalah girl grup Korea Selatan yang dibentuk  JYP Entertainment. Grup ini terdiri atas sembilan anggota, Nayeon, Jeongyeon, Momo, Sana, Jihyo, Mina, Dahyun, Chaeyoung, dan Tzuyu.

Pada  23 Februari 2024, Twice membuat comeback  yang sangat dinanti-nantikan dengan meluncurkan mini album terbaru  “With YOU-th” dengan judul lagu “ONE SPARK.”

Menurut Hanteo Chart, “With YOU-th” terjual  sebanyak 758.876 kopi. Pada hari pertama penjualannya,  album itu berhasil memecahkan rekor penjualan minggu pertama TWICE sebelumnya yaitu sebanyak 651.205 kopi, yang dibuat  mini album terakhir mereka “READY TO BE”  dalam satu hari.

Dengan sisa waktu  yang ada, masih harus dilihat seberapa tinggi rekor TWICE yang akan dicapai, pada  tanggal 29 Februari 2024.

Share post:

Subscribe

spot_imgspot_img

Popular

More like this
Related

Polri Mulai Terapkan KUHP dan KUHAP Baru

BRIEF.ID - Polri memastikan akan terapkan KUHP dan KUHAP...

Prediksi Ekonomi Dunia Tahun 2026 Versi The Economist dan WEF, Tahun Transisi Penuh Disrupsi

BRIEF.ID - Tahun 2026 dinilai menjadi tahun transisi penuh...

OJK Siap Katrol Batas Free Float, Tingkatkan Peran Investor di Pasar Modal Indonesia

BRIEF.ID - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) memastikan akan melakukan...

Gantikan KUHP Era Kolonial, Indonesia Berlakukan KUHP Baru Mulai 2 Januari 2026

BRIEF.ID – Pemerintah Republik Indonesia (RI) mulai Jumat (2/1/2026)...